Berbelanja online sangat menyenangkan, karena kamu tidak usah pergi ke toko mall untuk membeli produk yang kamu suka, cukup lewat handphone kamu sudah bisa membeli produk yang kamu suka. Dan enaknya lagi harga yang kamu dapat relatif lebih murah dibandingkan dengan berbelanja secara langsung ke mall atau toko lain kamu juga bisa
mendapatkan produk yang susah ditemui di mall maupun di toko-toko, seperti handphone merek Xiaomi kemarin. Banyak sekali produk dan barang dengan berbagai jenis dan variasi, di berbagai web-web besar.
mendapatkan produk yang susah ditemui di mall maupun di toko-toko, seperti handphone merek Xiaomi kemarin. Banyak sekali produk dan barang dengan berbagai jenis dan variasi, di berbagai web-web besar.
Semakin banyak nya aktivitas online di indonesia, juga disertai dengan semaki maraknya aksi penipuan dengan modus penjualan online yang terbaru adalah jual beli sepeda yang di alami sama menteri olahraga Roy Suryo kemarin. Tentu nya kamu tidak ingin mengalami seperti yang dialami oleh Roy Suryo kemarin kan. Berikut ini adalah tips buat kamu yang berbelanja online:
Jangan teriming-iming harga diskon gede (yang gak masuk akal)
Seringkali penipu menggunakan iming-iming diskon atau harga yang lebih murah dari harga aslinya, kamu harus hati-hati. Produk di Online itu memang murah tetapi paling murah adalah 15% dari harga aslinya. Bukan seperti yang dialami oleh Roy Suryo kemarin, dimana harga yang didapat lebih dari 50%.
Cari informasi tentang sellerGunakan google untuk mendapatkan informasi tentang seller, tentang alamat no telp apakah palsu atau tidak. Reputasi dari seller tersebut juga harus menjadi perhatian, itulah enaknya menggunakan google kita bisa langsung mengetahuinya.
Track barang kamu
Kamu juga bisa mentrack barang yang kamu pesan dengan meminta no resi kamu pada seller, kemudian kamu tinggal cek no resi tersebut langsung di web perusahaan ekspedisi tersebut.
Belanja di web atau lapak pihak ketiga
Web seperti tokopedia sama bukalapak atau kaskus relatif aman untuk kamu yang masih khawatir tentang keamanan belanjan online. Karena biasanya web perantara seperti kaskus menyediakan rekening bersama seperti Rekbe buat penjual dan pembeli dimana uang di rekber miliki selled itu hanya bisa cair kalau ada konfirmasi dari pembeli kalau barang sudah di terima oleh pembeli. Sehingga dengan demikian kejadian penipuan bisa diminimalkan.
Metode pembayaran
Hati hati dengan metode pembayaran yang aneh-aneh, baru-baru ini malah ada yang minta pembayaran lewat pos tentu ini aneh dan ujungnya kemungkinan besar. Kamu juga harus hati-hati apabila belanja menggunakan paypal, karena uang yang sudah terkirim tidak bisa di tarik lagi.
Belanja di web yang memiliki nama besar
Belanja online di web yang memiliki nama besar seperti lazada, zalora menjadi jaminan bagi keamanan berbelanja kamu. Karena mereka memiliki reputasi besar, yang tentunya tidak ingin rusak dalam sekejap hanya karena menipu pembeli.
Berbelanja dengan web besar juga memungkinkan bagi kamu untuk melakukan sistem pembayaran COD dimana uang akan dibayarkan rumah kamu ketika barang sudah sampai di rumah kamu sehingga sangat aman.
Daerah rumah seller
Daerah rumah seller juga harus kamu perhatikan, sebaiknya kalau seller memiliki daerah kamu sehingga kamu bisa melakukan pembayaran menggunakan metode COD (dibayar ditempat kalau barang sudah sampai). Karena kan tidak semua seller bisa melakukan pembayaran dengan sistem COD kecuali web-web besar dan seller yang satu daerah sama kamu.
Laporkan penipuan
Kalau kamu mengalami kejadian ditipu ketika berbelanja online, laporkan ke polisi. Semakin maraknya penipuan online tidak terlepas dari enggan nya korban untuk melapor ke polisi.
No comments:
Post a Comment
Bantu kami dengan berikan komentar kalian.....
Trims,,