Mengenal Penyakit Tuberkulosis Beserta Pengobatanya

Tuberkulosisi merupakan penyakit yang disebebakna oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. Tuberkulosis sendiri menjadi penyakit yang tidak bisa dipandang enteng dewasa ini karena kehidupan yang semakin modern. Walaupun obat untuk penyakit ini sudah ditemukan awal abad 19, namun dewasa ini jumlah penderita dari tuberkulosis sendiri semakin meningkat dari hari ke hari.
Tuberkulosis sendiri ditularkan melalui udara oleh penderitanya dengan batuk atau bersin, untuk itu kita harus berhati-hati terhadap penderita tuberkulosis. Tuberkulosis sendiri terjadi karena bakteri yang menginfeksi paru-paru untuk kemudian akan menimbulkan batuk-batuk, mudah lelah, mengeluarkan keringat dingin pada malam hari sebagai gejala awalnya. Penderita tuberkulosis sendiri juga akan kehilangan berat badan secara drastis
Orang yang kurang memiliki kekebalan tubuh yang baik akan mudah terserang tuberkulosis, kekebalan seseorang menurun biasanya disebabkan oleh penyakit terntentu yang diidapnya seperti penyakit jantung, dan kanker atau bisa juga dikarenakan kesalahan salah makan sehingga menyebabkan nutris yang salah atau tidak berimbang. Untuk itu kita harus berhati-hati pada saat mengalami penurunan kekebalan tubuh, baik karena salah makan, penyakit atau mungkin karena capek kerja. Kita harus menjaga higienitas rumah kita agar kita terhindar dari serangan bakteri salah satunya adalah bakteri Mycobacterium tuberculosis penyebab tuberkulosis.

Solusi untuk mengobati penyakit tuberkulosis adalah pergi ke dokter, mengobati tuberkulosis tidak bisa hanya satu hari kemudian akan sembuh, perlu beberapa serangkaian pemerikasaan untuk itu harus dipersiapkan jadwal yang baik.
hal pertama yang dilakukan dokter adalah menyuntikan antigen ke kulit kita, fungsi antigen disini adalah membuat antibodi dalam darah, antibodi disini berfungsi sebagai pertahanan dalam sistem kekebalan tubuh kita dari serangan berbagai jenis penyakit
tes sampel darah anda dan lakukan tes sinar x, jadi dada kita akan discan dengan sinar x, hal ini bertujuan untuk melihat apakah paru-paru kita memang mengidap penyakit tuberkulosis atau tidakPenyakit juga bisa diteksi lewat dahak kita, berikan contoh dahak kita ke dokter untuk diperiksa di lab.
Pengobatan tuberkulosis
Kita akan mendapatkan resep dari dokter biasanya obat yang dikasih adalah isoniazid atau rifampicin, kita harus meminumnya secara rutin selama 6-12 bulan untuk membentuk antibiotik kita jika kita tidak meminum isoniazid atau rifampicin secara konsisten maka kita kekebalan kita terhadap bakteri penyebab tuberkulosis akan berkurang karena bakteri menjadi kebal terhadap antibiotik kita. Untuk itu pentingnya selalu konsultasi ke dokter agar kita lebih mengetahui kondisi kita, dan apakah bakteri resisten terhadap obat yang diminum atau tidak. Untuk hal ini lah diperlukan perawatan medis secara berkala sampi bakteri dalam tubuh benar-benar hilang.
Biasanya penderita tuberkulosi rata-rata dapat sembuh dalam jangka waktu 2 minggu saja, sehingga setelah itu bisa berinteraksi dengan orang lain tanpa takut untuk menulari orang lain tersebut. namun demikian hanya vonis dari dokter yang bisa menentukan apakah penderita sudah sembuh seratus persen atau tidak, minum obat-obatan juga bisa dihentikan hanya atas perintah dari dokter.
Selain itu yang harus disadari obat-obatan yang diminum mual, kurang nafsu makan untuk itu perlu konsultasi dokter, makanan apa yang cocok dalam kondisi tersebut.

Tips lain agar kita terhindar dari penyakit tuberkulosis adalah rajin olahraga tip hari karena bermanfaat untuk menjaga stamina dan kekebalan tubuh kita. Makan makanan yang bergizi juga sangat bermanfaat karena mengandunga banyak sekali nutrisi yang berguna untuk meningkatkan kekebalan tubuh kita.

No comments:

Post a Comment

Bantu kami dengan berikan komentar kalian.....

Trims,,